Thursday, May 31, 2012

25-10-10


Engkau menjelma menjadi pengisi hati
Tapi tak tampaj sedikitpun keelokkan
Seandainya ku dapat melupakanmu
Tapi hati ini berkata lain

Hangatnya kasihmu begitu terasa
Walaupun tak terlihat cahayamu berpijat
Terimakasih teduhmu yg telah kau berikan
Sepercik sinar dariku untukmu

Entah berapa lama kau buatku menanti dan menunggu
Meskipun aku tahu tak ada jawaban
Dan akhirnya sampai ku ingin menyerah
Walau sudah jelas,tak ada yg ingin menyerah

Semua perasaan untuknya

Original by Norman Athena

0 comments:

Post a Comment

Design by BlogSpotDesign | Ngetik Dot Com